IBX5A4B886D911B8 IP #281 "Tentang Pertemanan" - My Life Journey - Sunali Agus

My Life Journey - Sunali Agus

IP #281 "Tentang Pertemanan"

Suatu waktu ada yang bernasehat kepadaku, "Gus, bertemanlah dengan siapa saja."

Tepat hari ini, diri ini ingin lebih terbuka dan membangun pertemanan dengan siapa saja dan dari mana saja.

Bagi yang ingin menjalin tali silaturrahim dan membangun pertemanan bisa menghubungi Whatsapp (089678370363) dan ID Line (sunali25).

Walaupun belum pernah berjumpa dan bertatap muka, insya Allah saya akan berusaha untuk berteman dengan penuh cinta.

Karena saya yakin bahwa, "Sesuatu yang memang diawali dari rasa cinta, maka nanti diakhirnya juga akan mendapat cinta dan dibalas dengan cinta."

Selain itu, dalam hal pendidikan dan pertemanan ingatlah selalu berlaku hukum ini, "Bila ada 1 ilmu kebaikan yang ditularkan, maka selama ada yang mengerjakan kau pun akan dapat pahalanya. Begitupun sebaliknya, ketika ada keburukan yang dikerjakan, maka mengalir pula dosanya."

Jadi teruslah berkata dan berbuat baik. Namun, jika kau belum kuat dan belum ada cahaya, maka jangan terlalu ikutan ke lingkungan kegelapan. Karena kau akan terseret dengannya,dan sulit untuk keluar darinya.

Terakhir, "Mereka yang melanggar peraturan adalah sampah. Namun, mereka yang tidak peduli dengan teman, maka ia lebih hina daripada sampah."
(Ajaran Jepang Kuno)

#BertemanDenganSiapaSaja
#WalaupunBelumPernahBejumpa
#BertemanDenganPenuhCinta
Blogger
Disqus

No comments

Contact form

Name

Email *

Message *