IP 172 "Rasa Itu Telah Bangkit Kembali"
"Salah satu hal yang membuat kerusakan dan kejahatan merajalela yaitu bukan karena tak ada orang baik, tetapi diamnya orang-orang baik melihat kemungkaran."
Tak ada masalah yang tak dapat diselesaikan. Begitupun, tak ada keburukan yang mampu mengalahkan kebaikan.
Becik ketitik, Ala ketara.
Ringan sama dijinjing. Berat sama dipukul.
Bersatu kita teguh. Bercerai kita runtuh.
Rame ing Gawe. Sepi ing Pamrih.
Itulah sedikit banyak gambaran budaya bangsa ini, bangsa Indonesia. Akhirnya timbullah semboyan yang mengakar bagi bangsa ini, "Bhineka Tunggal Eka". Berbeda-beda, namun tetap satu jua.
Hari ini, merupakan aksi kelanjutan dari umat muslim. Inilah, rasa persatuan itu yang bangkit kembali. Mari jaga rasa ini, hingga akhir kelak nanti.
"Merdeka atau Mati", itulah semboyan yang mempersatukan, terutama ketika saat penjajahan. Maka sudah selayaknya bukan saling menyalahkan tetapi saatnya untuk melengkapi kebenaran, kebaikan dan keindahan.
#AksiBelaIslam
#AksiDamai411#AksiSuperDamai212